Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2019

Pengertian Interface IP Tunnel di Mikrotik

Assalamualikum wr wb Balik kembali dengan saya Fajri, pada kesempatan kali ini saya sedang mengerjakan sebuah tugas PKL (Praktek Kerja Lapangan), baik di sini saya ingin membagikan sebuah pengertian tentang IP tunnel, yuk biar cepat langsung saja kita bahas....  IP Tunnel adalah channel komunikasi antara 2 jaringan yang digunakan untuk transport menuju ke jaringan lain dengan enkapsulasi paket. Ip Tunnel biasanya digunakan untuk menghubungkan 2 jaringan yang tidak memiliki alamat penaluran asli ke lainnya. IPIP juga dapat digunakan untuk meneruskan multicast audio dan video data melalui router yang tidak mendukung multicast routing. Protokol-protokol ini menekankan pada autentikasi dan enkripsi dalam VPN. Autentikasi mengizinkan client dan server untuk menenpatkan identitas orang dalam jaringan secara benar. Enkripsi mengizinkan data yang berpotensi sensitifuntuk tersembunyi dari publik secara umum dengan cara membuat sandi. Prinsip Kerja Tunneling sendiri Untuk tekno